Berita InternasionalDaerahHukum - Kriminal

KMI Desak Kejari OKU Timur Atas Dugaan Korupsi Di BPBD

×

KMI Desak Kejari OKU Timur Atas Dugaan Korupsi Di BPBD

Sebarkan artikel ini
korupsi talut

OKU TIMUR, LENSAPERISTIWA – Deputy Komunitas Masyarakat Anti Korupsi (KMAKI) Sumsel, Fery Kurniawan mendorong Kejaksaan Negeri OKU Timur agar segera menetapkan tersangka dugaan korupsi bangunan penahan sungai – rekonstruksi dinding penahan tanah sungai di Badan Penanggulangan Bencana Daerah OKU Timur.

 

Menurutnya, bangunan pengamanan alur sungai tobong, yang ada desa Mendayun secara konstruksi terkesan tidak direncanakan dengan baik dan terlihat tidak dapat dipergunakan untuk menahan tebing sungai.

 

Rekonstruksi dinding penahan tanah sungai tobong Desa Mendayun, Madang Suku I dengan pagu anggaran sebesar Rp. 13.200.000.000 pada APBD OKU Timur.

Baca juga :

Bahkan proyek ini berpotensi merugikan keuangan negara karena tidak tepat sasaran dan terlihat mubazir serta termasuk dalam kategori kegagalan konstruksi.

Comment

Daerah

Lensaperistiwa.id | PALEMBANG, – Pj Bupati Musi Banyuasin…