Scroll untuk baca artikel
LAMPUNG

Sidak Kantor Kecamatan Padang Ratu, Ardito: Tingkatkan Kedisiplinan

×

Sidak Kantor Kecamatan Padang Ratu, Ardito: Tingkatkan Kedisiplinan

Sebarkan artikel ini

Kedisiplinan menjadi kunci prioritas pegawai bekerja melayani masyarakat. Setiap pegawai supaya meningkatkan kedisiplinan,

kekeluargaan dan persaudaraan supaya terwujudnya Kabupaten Lampung Tengah menjadi Kabupaten terbaik di Provinsi Lampung.

Turut hadir dalam apel tersebut antara lain, Kepala Dinas Kesehatan Lamteng, dr. Lidia Dewi, Camat Padang Ratu, Chandra Sukma, Anggota DPRD Kabupaten Lamteng, Pur Heri Sumardianto dan Binti Lutfia.