Scroll untuk baca artikel
headlineOKU

Apresiasi Petani Cabai di Desa Karya Jaya, Teddy Ajak Masyarakat Ikut Tanam Cabai

×

Apresiasi Petani Cabai di Desa Karya Jaya, Teddy Ajak Masyarakat Ikut Tanam Cabai

Sebarkan artikel ini

Jika saja pera petani menggunakan pupuk yang lebih bagus, Teddy berkeyakinan para petani akan dapat meningkatkan lagi hasil panen nya. Dirinya bahkan memprediksi para petani bisa menghasilkan hingga 15 ton per herktarnya.

 

“Tanah kita ini sangat cocok dengan semua tanaman, seperti cabai, bawang dan lainnya. Apalagi karet dan sawit, itu sudah menjadi tanaman andalan kita,” ungkapnya.

 

Teddy menambahkan, bahwa OKU bisa menjadi penyedia cabai tanpa harus mengambil dari daerah lain,  Maka dari itu ia mengajak masyarakat untuk memulai dari rumah seperti menanam dihalaman rumah atau dengan melalui media polibek. (gun).

Comment

headline

OKU, lensaperistiwa.id – Ed* War** (27), pemuda asal…