Scroll untuk baca artikel
LAMPUNGPERISTIWA

HUT Ke-I LBH Proyustisia, 50 Kasus Diselesaikan

×

HUT Ke-I LBH Proyustisia, 50 Kasus Diselesaikan

Sebarkan artikel ini

Sementara itu wakil ketua LBH Proyustisia Dedi Jauhari mengucapkan selamat hari jadi yang pertama, dan agenda kegiatan diteruskan dengan laporan akhir tahun.

“Agenda hari ini, selain secara bersama kita merayakan hari jadi yang pertama, kita juga menyelenggarakan Laporan Agenda Tahunan Sekaligus silahturahmi Ahir bulan,”

Dia juga menyampaikan visi LBH Proyustisia adalah memperjuangkan hak rakyat tanpa pandang bulu dan tanpa pamrih, selama LBH Proyustisia berdiri telah menyelesaikan setidaknya 50 kasus perdata dan pidana.

“Sesuai dengan visi kita, bahwa LBH Proyustisia akan memperjuangkan hak rakyat tanpa pandang bulu dan tanpa pamrih, dalam setahun ini kita telah menyelesaikan setidaknya 50 perkara baik pidana maupun perdata. Dan Alhamdulillah, hasilnya lebih banyak yang menggembirakan dan berpihak pada rakyat ataupun klien kita” Pungkasnya.

Agenda ini diakhiri dengan prosesi pemotongan tumpeng dan makan bersama oleh seluruh anggota LBH Proyustisia Secara umum acara Ulang Tahun ini berlangsung khidmat, akrab dan kekeluargaan. (han)

Comment