Scroll untuk baca artikel
Sosbud

Kakan kemenag Lahat dan Pagaralam Tukar Posisi

×

Kakan kemenag Lahat dan Pagaralam Tukar Posisi

Sebarkan artikel ini
Baca Juga :  2024 Angka Stuntung Di OKU Selatan Dipatok 14 Persen

Selain kakan Kemenag OKU Selatan yang diganti, terdapat 5 jabatan lain yang dirotasi. H Syarip, Sag MPdi yang sebelumnya menabatan Kepala Kementerian Agama OKU Selatan, menempati jabatan Baru Kakan Kemenag Agama OKI

antara lain, Drs H Rusidi MM kakan kemenang Lahat, bertukat jabatan dengan H Santoso, yang sebelumnya menjabat Kakan Kemenag Kabupaten Pagaralam,

Sementara itu Ikral, SAg MM dirpomosikan sebagai Kepala Kantor Kementerian Agama Kab. Muratara. Sebelumnya ia menduduki Jabatan Analisis Kebijakan Ahli Muda pada Bidang Urais.

Baca Juga :  OTT, Asn Disdukcapil Lampung Utara Digelandang

Promosi jabatan juga alami Ali Mustopa SAg, yang sebelumnya menduduki Jabatan Guru Ahli Muda pada MAN 1 OKU Timur, kini resmi menduduki Jabatan Baru sebagai Kepala Seksi Penmad Kantor Kementerian Agama OKU Timur.

Terakhir H Efriansyah SE MM  yang pada Jabatan Lama sebagai Pamong Belajar Ahli Muda pada Bidang PAKIS Kanwil Kementerian Agama Prov. Sumsel, diposisikan pada Jabatan baru Kepala Bidang Urais Kanwil Kemenag Prov. Sumsel

Syafitri berharap kepada bapak semua bisa berkoordinasi dengan jajaran satuan kerja juga dan berkonsolidasi dengan internal satker masing-masing.

Acara pelantikan ini di hadiri oleh Kabag TU, Kabid Penmad, Kabid PHU, Pembimas Kristen, Pembimas Hindu serta Kepala Kemenag 17 kab/kota se- Sumatera Selatan. (*)

Comment