Baca Juga : Desa Wajib lapor Rencana Convergensi Stunting
“regulasi ini mengatur tentang Percepatan Penurunan Stunting yang holistik, integratif, dan berkualitas. melalui koordinasi, sinergi, dan sinkronisasi di antara pemangku kepentingan merupakan salah satu bentuk upaya pemerintah dalam mengurangi angka stunting di indonesia,” terangnya
Dia menyatakan, Pemerintah menargetkan Prevalensi stunting pada Anak usia dibawah 2 tahun menjadi 14%.
“Melalui pencegahan dan penurunan stunting pada sasaran Ibu hamil dan Anak berusia 0-23 bulan/ Rumah tangga 1.000 HPK untuk melakukan percepatan dalam mencapai target tersebut, target tahun 2024 berjumlah 14 persen.” Pungkasnya (*)
Comment