Scroll untuk baca artikel
Daerah

Sediakan Rp15 Miliar untuk Pesantren di Muba

×

Sediakan Rp15 Miliar untuk Pesantren di Muba

Sebarkan artikel ini

 

Sementara itu, Pembina Pondok Pesantren Al-Muttholibiah, H Abdul Basith mengapresiasi Pemkab Muba sejak satu tahun belakangan ini yang sangat konsen memperhatikan keberadaan Ponpes.

 

Baca JugaAl Zaitun sesat? Ini tanggapan DPR RI

 

“Semoga dengan hadirnya Ponpes Al-Muttholibiah ini dapat mewarnai keberadaan pendidikan Islami di Kabupaten Muba,” ucapnya.

Lanjutnya, Ponpes Al-Muttholibiah mendukung program Pemkab Muba yang saat ini dinahkodai Bupati Muba Apriyadi Mahmud.

 

“Semoga Ponpes Al-Muttholibiah bisa andil mewujudkan Muba Sinergi yang aman dan sejahtera,” tandasnya.

Dalam kesempatan itu, Pj Bupati Apriyadi Mahmud juga memberikan bantuan 1 ekor sapi untuk melaksanakan perayaan Idul Adha 1444 H di Ponpes Al-Muttholibiah. (*)

Comment